sumber data : http://onepieceindo.com/
Jolly Roger, adalah logo/lambang bajak laut. Secara umum, logo ini tergambar sebagai sebuah tengkorak berwarna putih dengan dua tulang paha yang juga berwarna putih menyilang di belakangnya dengan kain bendera berwarna hitam background. Pada awalnya, hampir semua bajak laut menggunakan lambang yang sama, tetapi pada perkembangannya, lambang ini disesuaikan oleh masing-masing bajak laut untuk membedakan antara satu dengan lainnya. Salah satu Bajak Laut di dunia nyata yang menggunakan lambang berbeda adalah Calico Jack yang menggantikan dua tulang di belakang tengkorak dengan pedang tipe cutlass yang bersilangan.
Odacchi (Pengarang One Piece) memperoleh beberapa info dari pengembilan nama “Jolly Roger yang dijelaskan dalam 3 teori sebagai berikut:
- Berasal dari Bahasa Prancis “Jolie Rouge” yang dalam bahasa Indonesia “Merah yang Cantik” yang sepertinya menggambarkan darah.
- “Roger” mungkin berasal dari bahasa Inggris “Rogue” yang berarti “Bajingan”.
- Atau mungkin juga dari istilah “Old Roger”, yang merupakan istilah masa itu untuk “Jahat” atau “Setan”.
Secara umum, Jolly Roger memiliki makna “bahaya”. Tengkorak dan tulang bersilang selalu digunakan sebagai lambang untuk sesuatu yang berbahaya dimanapun, beberapa diantaranya biasanya terdapat di botol.
Jolly Roger di One Piece
Dalam One Piece, secara umum Jolly Roger merupakan penanda dari sekelompok Bajak Laut. Karena “Nama” dari Bajak Laut itu sendiri biasanya lebih cepat tersebar daripada fotonya. Dan Jolly Roger dari sebuah kelompok bajak laut selalu melambangkan sesuatu yang menjadi ciri khas dari bajak laut tersebut (biasanya yang menjadi ciri khas dari kaptennya).
Berikut adalah Jolly Roger dari Bajak Laut yang ditampilkan dalam Manga One Piece :
Organisasi / Bajak Laut Baroque Works
Kapten/Pemimpin : Mr.0 – Sir Crocodile
Pertama ditampilkan : Chapter 157
di : Layar Kapal
Kapten/Pemimpin : Mr.0 – Sir Crocodile
Pertama ditampilkan : Chapter 157
di : Layar Kapal
Bajak Laut Doflamingo
Kapten : Don Quixote Doflamingo
Pertama ditampilkan : Chapter 223
di : Dada Sarquiss
Kapten : Don Quixote Doflamingo
Pertama ditampilkan : Chapter 223
di : Dada Sarquiss
Bajak Laut Whitebeard (lama)
Kapten : Edward Newgate
Pertama ditampilkan : Chapter 234
di : Bendera Kapal
Kapten : Edward Newgate
Pertama ditampilkan : Chapter 234
di : Bendera Kapal
Bajak Laut Whitebeard (baru)
Kapten : Edward Newgate
Pertama ditampilkan : Chapter 434
di : Bendera Kapal
Kapten : Edward Newgate
Pertama ditampilkan : Chapter 434
di : Bendera Kapal
Bajak Laut Roger
Kapten : Gol D. Roger
Pertama ditampilkan : Chapter 597
di : Bendera – Cover Chapter
Kapten : Gol D. Roger
Pertama ditampilkan : Chapter 597
di : Bendera – Cover Chapter
Bajak Laut New Fishman
Kapten : Hodi Jones
Pertama ditampilkan : Chapter 607
di : Tato Kru – Hammond
Kapten : Hodi Jones
Pertama ditampilkan : Chapter 607
di : Tato Kru – Hammond
Bajak Laut Big Mam
Kapten : Charlotte Linlin
Pertama ditampilkan : Chapter 610
di : Pabrik Permen Pulau Merman
Kapten : Charlotte Linlin
Pertama ditampilkan : Chapter 610
di : Pabrik Permen Pulau Merman
Tidak ada komentar:
Posting Komentar